Wednesday, September 12, 2018

Presiden George Weah Ramaikan Laga Persahabatan Liberia Vs Nigeria

Weah kembali tampil di babak kedua. Mantan pemain PSG tersebut baru ditarik ke luar lapangan pada menit ke-80 yang disambut dengan tepuk tangan para penonton.

Nama Weah mulai mencuat saat mantan manajer Arsenal, mendatangkannya ke AS Monaco 1988. Sebelumnya pemain kelahiran 1 Oktober 1966 itu bermain di klub Kamerun, Tonnerre Yaounde. Pilihan Wenger terbukti tepat. Sebab di AS Monaco, bakat Weah semakin terasah dan menjadi incaran klub-klub Eropa lainnya. Setelah dari Monaco, Weah sempat memperkuat Paris Saint Germain (PSG) sebelum kemudian pindah ke AC Milan, 1995.

Weah juga sempat menjajal Liga Inggris saat dipinjamkan ke Chelsea dan bermain bersama Manchester City pada tahun 2000.Setelah memutuskan pensiun dari sepak bola, George Weah aktif di dunia politik. Tahun lalu, dia kemudian terpilih menjadi presiden Liberia.

Saksikan juga video menarik di bawah ini:

AC Milan Jalin Kontak dengan Antonio Conte

Let's block ads! (Why?)

https://ift.tt/2Mp21lv
RSS Feed

If New feed item from http://ftr.fivefilters.org/makefulltextfeed.php?url=https%3A%2F%2Fwww.liputan6.com%2Frss&max=3, then Send me an email


Unsubscribe from these notifications or sign in to manage your Email Applets.

IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment